Ketua Presidium MER-C Indonesia Dr. Sarbini Abdul Murad

MER-C: Israel Serang Daerah Sekitar RS Indonesia tanpa Beri Peringatan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Ketua Presidium Medical Emergency Rescue Committee (MER-C) Sarbini Abdul Murad mengonfirmasi adanya serangkaian serangan udara ke dekat Rumah Sakit (RS) Indonesia di Bait Lahiya, Jalur Gaza, pada Kamis (9/11/2023) malam. Dia menyebut, serangan itu diluncurkan Israel tanpa memberi peringatan apa pun.  “Serangan semalam sangat dekat dengan RS Indonesia, tapi bukan serangan langsung ke bangunan utamanya. Plafon (RS)...

Setelah mendapat tekanan internasional, Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) mengumumkan bahwa mereka sedang melakukan penyelidikan atas kejahatan perang yang dilakukan Israel

ICC Dinilai Lambat Selidiki Kejahatan Israel Terhadap Palestina

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setelah mendapat tekanan internasional, Pengadilan Kriminal Internasional (ICC) mengumumkan bahwa mereka sedang melakukan penyelidikan atas kejahatan perang yang dilakukan Israel dalam serangan tanpa henti di Gaza sejak 7 Oktober 2023. Pengeboman Israel yang telah berlangsung selama satu bulan telah membunuh sekitar 11 ribu warga sipil Gaza, termasuk lebih dari 4000 anak-anak. Israel berjanji untuk melanjutkan serangannya, meskipun ada...