#sejarah-islam-brunei
Kamis , 13 Aug 2020, 10:50 WIB
Kelas Alquran Anak di Masjid Hassanil Bolkiah Dibuka Lagi
REPUBLIKA.CO.ID, BANDAR SERI BEGAWAN – Para orang tua di Brunei Darussalam kini bisa bernafas lega pascadibukanya kembali kelas Alquran di Jami Asr Hassanil Bolkiah. Pembukaan kembali kelas Alquran rencananya...
Kamis , 24 Oct 2019, 21:00 WIB
3 Elemen Unik dalam Penerapan Syariat Islam di Brunei
REPUBLIKA.CO.ID, Islamisasi hukum nyaris tidak dikritik di Brunei, tidak seperti di negara tetangga Malaysia. Hal ini menurutnya disebabkan karena tiga elemen yang disebutnya unik, yang mengakibatkan kurangnya wacana internal yang bisa diperdebatkan. Kerstin Steiner, Associate Professor dan Direktur (Internasional) di La Trobe School, La Trobe University di Melbourne, Australia, dalam artikelnya 'The State of Islam in Brunei', dilansir di East Asia...
Kamis , 24 Oct 2019, 20:15 WIB
Ketika Dunia Soroti Penerapan Syariat Islam di Brunei
REPUBLIKA.CO.ID, MELBOURNE – Brunei dinilai sebagai negara yang terus...