Advertisement
#sejarah-maritim-china
Senin , 27 May 2024, 14:26 WIB
Menengok Museum Maritim Pertama di Negeri Tirai Bambu
REPUBLIKA.CO.ID, QUANZHO -- Pada 1345, penjelajah Muslim tersohor, Ibnu Battuta, menginjakkan kakinya di Quanzhou, Cina. Kala itu kota Quanzhou dikenal dengan nama Zayton. Penamaan tersebut diyakini karena pada masanya...