Menteri Agraria dan Tata Ruang, Sofyan Djalil

Kementerian ATR Bantu Penyediaan Tanah Sektor Hulu Migas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Agraria dan Tata Ruang, Sofyan Djalil akan membantu penyediaan tanah di sektor hulu migas. Sofyan tak menampik selama ini salah satu kesulitan investasi di hulu migas adalah ketersediaan lahan.Sofyan menjelaskan dengan adanya kerjasama antara Kementerian ATR dan SKK Migas, maka harapannya para investor migas, juga SKK Migas apabila hendak mengembangkan bisnis di hulu migas akan...