#sektor-telekomunikasi-indonesia
Senin , 25 Mar 2019, 17:36 WIB
Menkominfo: Indonesia Belum Merdeka Sinyal
REPUBLIKA.CO.ID, KUPANG -- Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo), Rudiantara mengatakan, Indonesia belum merdeka dalam urusan sinyal untuk akses internet berkecepatan tinggi. Dia mengemukakan hal itu, pada acara sosialisasi "Indonesia...
Jumat , 19 Aug 2016, 08:20 WIB
Penurunan Biaya Interkoneksi Berpotensi Turunkan Pendapatan Negara
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rencana Kemenkominfo memberlakukan penurunan biaya interkoneksi pada September 2016 dinilai hanya menguntungkan operator seluler Indosat Ooredoo dan XL Axiata, sementara di sisi lain kebijakan itu diperkirakan bisa berpotensi menurunkan pendapatan negara dari TelkomGrup. Dalam riset yang ditulis analis Bahana Securities, Leonardo Henry Gavaza, CFA, yang dikutip di Jakarta, Jumat (19/8) mengindikasikan bahwa kebijakan itu hanya akan menguntungkan dua...