#selera-fesyen
Senin , 16 Oct 2023, 17:35 WIB
Medsos dan 'Kata Teman' Jadi Sumber Informasi Anak Muda Belanja Fesyen
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Platform mobile survei berhadiah, Jakpat, merilis hasil survei seputar fesyeh generasi muda. Peneliti seperti disiarkan keterangan tertulis, Senin (16/10/2023), melibatkan sebanyak 702 responden untuk menunjukkan apa saja tipe...
Senin , 16 Oct 2023, 17:29 WIB
Ini Perbedaan Selera Fesyen Milenial dan Gen Z
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dari segi generasi, lebih banyak Milenial yang membeli pakaian olahraga (sportswear) dibandingkan Gen Z dengan persentase masing-masing 43 persen dan 36 persen, demikian menurut temuan survei yang dilakukan Jakpat tahun ini. Untuk sampai pada temuan ini, peneliti seperti disiarkan keterangan tertulis, Senin (16/10/2023), melibatkan sebanyak 702 responden untuk menunjukkan apa saja tipe pakaian yang dibeli hingga pertengahan...