Advertisement
#senjata-properti
Jumat , 22 Oct 2021, 17:13 WIB
Mengapa Senjata Properti Alec Baldwin Bisa Mematikan?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Senjata properti berisi peluru hampa yang digunakan Alec Baldwin di lokasi syuting film Rust merenggut nyawa sinematografer Halyna Hutchin dan melukai sutradara Joel Souza. Banyak orang yang bertanya-tanya...