#senjata-uranium
Kamis , 07 Sep 2023, 20:34 WIB
AS Beri Ukraina Senjata Uranium, Rusia Menyebutnya Tindakan Kriminal
REPUBLIKA.CO.ID, MOSKOW – Wakil Menteri Luar Negeri Rusia Sergei Ryabkov menyatakan, suplai senjata uranium yang dilakukan AS untuk Ukraina merupakan tindakan kriminal. Amunisi itu dikirim guna memperkuat serangan balik Ukraina...
Rabu , 14 Jun 2023, 14:50 WIB
Putin: Pasukan Rusia Siap Gunakan Senjata dengan Amunisi Uranium Terdeplesi
REPUBLIKA.CO.ID, MOSKOW – Presiden Rusia Vladimir Putin mengatakan, pasukannya siap menggunakan senjata dengan amunisi uranium yang terdeplesi atau depleted uranium (DU). Hal itu karena Moskow memperoleh laporan bahwa Amerika Serikat (AS) mengirimkan memasok senjata semacam itu ke Ukraina. “Kami memiliki banyak amunisi seperti itu, dengan uranium terdeplesi, dan jika mereka (militer Ukraina) menggunakannya, kami juga berhak menggunakan amunisi yang sama,” kata Putin,...
Ahad , 11 Oct 2020, 08:00 WIB
Badan Atom PBB Sebut Iran Terus Memperkaya Uraniumnya
REPUBLIKA.CO.ID, ZURICH -- Kepala Badan Energi Atom Internasional (IAEA), Rafael...
Rabu , 01 Feb 2012, 08:51 WIB
Akibat Senjata Uranium AS, Warga Afghanistan Berpenyakit Aneh
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL - Penggunaan senjata uranium oleh Amerika Serikat...
Rabu , 01 Feb 2012, 08:43 WIB
Olala AS Gunakan Senjata Uranium untuk Lawan Taliban Afghanistan
REPUBLIKA.CO.ID,KABUL - Amerika Serikat (AS) teryata menggunakan senjata uranium...