Pengumuman penundaan laga Argentina vs Maroko di sepak bola putra Olimpiade Paris.

Mascherano Sebut Kekalahan Argentina di Olimpiade Sebagai Sirkus, Messi: Aneh

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Argentina U-23 Javier Mascherano menyebut kontroversi kekalahan timnya 1-2 dari Maroko pada pembukaan cabang olahraga sepak bola putra Olimpiade 2024, Rabu (24/7/2024), seperti sebuah sirkus. Eks gelandang Barcelona itu menyebut situasi ini belum pernah dialaminya sebagai seorang pemain. "Saya memang belum lama menjadi pelatih, tetapi saya belum pernah mengalami situasi ini saat saya masih menjadi pemain. Ini...

Para pemain Borussia Dortmund melakukan selebrasi usai laga leg kedua semifinal Liga Champions antara Paris Saint-Germain dan Borussia Dortmund di stadion Parc des Princes di Paris, Prancis, Rabu, (8/5/2024) dini hari WIB.

In Picture: Langkah PSG Terhenti, Borussia Dortmund ke Final Liga Champions

REPUBLIKA.CO.ID,  PARIS. --   Pertandingan sepak bola leg kedua semifinal Liga Champions antara Paris Saint-Germain dan Borussia Dortmund di stadion Parc des Princes di Paris, Prancis, Rabu, (8/5/2024) dini hari WIB. Kemenangan 1-0 di leg pertama pekan lalu sepertinya jadi modal Dortmund tampil percaya diri. PSG memang terus menyerang selama 90 menit, bahkan sampai melepas 30 percobaan tembakan. Gol tunggal kemenangan Dortmund...