#serangan-muenchen
Ahad , 24 Jul 2016, 09:19 WIB
Pelaku Serangan Muenchen Miliki Obsesi Penembakan Massal
REPUBLIKA.CO.ID, MUENCHEN -- Pelaku serangan di Muenchen, Jerman dilaporkan memiliki obsesi khusus dalam melakukan penembakan massal. Hal ini diduga kuat setelah pihak kepolisian menemukan beberapa tulisan yang berkaitan dengan kasus-kasus...
Ahad , 24 Jul 2016, 07:07 WIB
Pelaku Serangan Muenchen Disebut tak Terkait Militan
REPUBLIKA.CO.ID, MUENCHEN -- Polisi Jerman mengatakan remaja keturunan Jerman Iran yang menembak mati sembilan orang di Muenchen merupakan orang yang terobsesi pembunuhan massal. Ia dilaporkan tak memiliki keterkaitan dan tak terinsipirasi oleh kelompok militan.Presiden urusan kejahatan negara bagian Bavarian, Robert Heimberger, mengatakan pria bersenjata itu diidenitfikasi bernama Ali David Sonboly. Ia membawa lebih dari 300 peluru dalam ranselnya dan...