Advertisement
#serangan-terhadap-yaman
Selasa , 01 May 2012, 16:44 WIB
Klaim AS: Pesawat tak Berawak Legal & Sesuai Hukum Internasional
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON - Penggunaan pesawat tak berawak (drone) untuk mencari, menyelidiki dan membunuh tersangka teroris, menurut pemerintah Amerika Serikat sesuai dengan hukum internasional. Penasihat kontra terorisme Presiden AS, John...
Kamis , 26 Apr 2012, 21:02 WIB
Obama Bolehkan Drone Serang Siapa Pun yang Mencurigakan di Yaman
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON - Amerika Serikat kian tak berkompromi dengan situasi di Yaman. Presiden Barack Obama kini mengizinkan CIA dan militer untuk meluncurkan serangan dari pesawat tanpa awak (drone) terhadap target tanpa perlu memastikan siapa yang akan terbunuh dalam serangan tersebut.Berdasar laporan Washington Post, Rabu (25/4) Obama meneken persetujuan 'serangan tipe tersebut' bulan ini. Tak hanya itu otoritas baru itu...