Advertisement
#serasi-online
Senin , 14 Sep 2020, 06:15 WIB
Serasi Online Dorong Semangat Mahasiswa Baru Nusa Mandiri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kampus Sekolah Tinggi Manajemen Informatika dan Komputer (STMIK) Nusa Mandiri menyambut mahasiswa baru dengan kegiatan positif. Yakni, Seminar Inspirasi (Serasi) secara live di channel Youtube Nusa...