#seri-motogp
Kamis , 24 Sep 2020, 19:07 WIB
Vinales Bersyukur Atas Perubahan Motor Jelang Seri Catalunya
REPUBLIKA.CO.ID, BARCELONA -- Pembalap asal Spanyol, Maverick Vinales bersiap untuk pertandingan di rumahnya, MotoGP Catalunya di Sirkuit Barcelona Catalunya pada Ahad (27/9) mendatang. Dia pun yakin akan mendapatkan keuntungan di...
Kamis , 30 Apr 2020, 07:02 WIB
Bos Dorna Berharap MotoGP 2020 Bisa Dimulai Akhir Juli
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kendati tiga seri MotoGP dibatalkan, yakni Jerman, Belanda, dan Finlandia, Dorna Sports selaku pemegang hak komersial MotoGP tetap berharap bisa memulai musim balapan 2020 pada Juli nanti. "Dengan sangat menyesal kami mengumumkan pembatalan tiga Grand Prix penting di kalender MotoGP ini," kata CEO Dorna Sports Carmelo Ezpeleta seperti dikutip Reuters, Rabu (29/4). Grand Prix Jerman dijadwalkan digelar di Sirkuit...