#sikap-kpk
Rabu , 29 Apr 2015, 11:07 WIB
KPK tak Khawatir dengan Putusan MK
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tak mengkhawatirkan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang memperluas objek gugatan praperadilan. Lembaga antikorupsi itu siap menghadapi apapun konsekuensi dari putusan tersebut. "KPK menghormati...
Jumat , 23 Jan 2015, 19:17 WIB
Ini Sikap Resmi KPK atas Kriminalisasi Terhadap BW
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Bambang Widjojanto ditangkap paksa dan ditetapkan statusnya menjadi tersangka oleh Bareskrim Mabes Polri. Atas langkah kepolisian ini, KPK mengeluarkan sikap resmi menanggapi kriminalisasi yang dialami oleh salah satu pimpinannya. "Kami memprotes keras penangkapan yang dilakukan terhadap pimpinan KPK Bambang Widjojanto," kata Wakil Ketua KPK Adnan Pandu Prandu Praja di gedung KPK, Jumat...