#sikat-jampidsus
Senin , 27 May 2024, 08:06 WIB
Mantan Kepala Intelijen TNI: Pembuntutan Jampidsus Masalah Serius
JAKARTA — Pengerahan personel Detasemen Khusus (Densus) 88 Polri dalam membuntuti pejabat resmi Kejaksaan Agung (Kejakgung) dinilai melanggar undang-undang. Mantan kepala Badan Intelijen Strategis-Tentara Nasional Indonesia (BAIS-TNI) Laksamana Muda...
Senin , 27 May 2024, 05:46 WIB
Kejagung tak Gentar Usai Drama Penguntitan 'Sikat Jampidsus' Diduga oleh Densus 88
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Bambang Noroyono Rentetan peristiwa yang terjadi di Kejaksaan Agung (Kejagung), termasuk aksi pembuntutan yang dialami oleh Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Febrie Adriansyah oleh Densus 88 Polri tak membuat Korps Adhyaksa merasa terintimidasi. Kepala Pusat Penerangan dan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Ketut Sumedana mengatakan, tim di Jampidsus tetap bekerja normal dalam pengusutan kasus-kasus tindak pidana korupsi. “Kita (Kejakgung) nggak...