Advertisement
#sirkulasi-siklonik-sumut
Kamis , 05 Nov 2020, 23:36 WIB
Sirkulasi Siklonik Picu Pelambatan Angin di Pesisir Sumut
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Balai Besar Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BBMKG) Wilayah I-Medan menyatakan sirkulasi siklonik yang terjadi di Selat Malaka hingga Samudera Hindia barat Bengkulu mengakibatkan pelambatan kecepatan angin...