#sisa-kuota-haji-reguler
Kamis , 23 Sep 2010, 06:27 WIB
Batas Pelunasan Sisa Kuota Haji Reguler Akhir Bulan ini
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Pemerintah memberikan batas penyelesaian administrasi dan pelunasan bagi calhaj melalui sisa kuota haji reguler tanggal 27-29 September. Menurut Sekjen Ditjen Haji dan Umrah Kementerian Agama (Kemenag), Abdul Ghafur Djawahir,...
Kamis , 16 Sep 2010, 03:31 WIB
Pemerintah Belum Putuskan Soal Sisa Kuota Haji Reguler
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Pemerintah belum memutuskan mekanisme pengelolaan sisa kuota haji reguler tahun 2010 sebesar 3322 kursi. Ada kemungkinan sisa kuota tersebut akan dikembalikan ke propinsi. Namun, dari total sisa itu tidak semua kuota akan diberikan, melainkan hanya sebanyak 2618 kursi. Sedangkan sisanya sebesar 704 kursi adalah jatah kuota bagi para petugas haji. Menurut Direktur Pelayanan Haji Kementerian Agama (Kemenag), Zainal...
Selasa , 07 Sep 2010, 04:51 WIB
Sebanyak 2782 Sisa Kuota Haji Reguler
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Hingga batas akhir pelunasan biaya penyelenggaraan ibadah haji (BPIH)...