#siskehat-gen-2
Ahad , 04 Dec 2022, 22:30 WIB
BPKH Luncurkan Siskehat Gen 2
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) bersama Bank Penerima Setoran Biaya Penyelengaraan Ibadah Haji (BPS-BPIH) meluncurkan Sistem Keuangan Haji Terpadu (Siskehat) Gen 2. Siskehat adalah sistem yang memberikan...
Jumat , 02 Dec 2022, 19:02 WIB
BPKH Luncurkan Aplikasi Siskehat GEN 2, Wujud Transformasi Digital Pelayanan Haji
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) bersama Bank Penerima Setoran Biaya Penyelengaraan Ibadah Haji (BPS-BPIH) menggelar acara peluncuran Sistem Keuangan Haji Terpadu (Siskehat) Gen 2 di Surabaya. Kamis (1/12/2022) lalu. Siskehat adalah sistem yang memberikan tata kelola administrasi data secara terintegrasi, dimana aplikasi Siskehat Gen 2 ini merupakan pengembangan dengan sejumlah penambahan fitur dari aplikasi keuangan sebelumnya...