Kantor firma hukum Mossack Fonseca di Panama.

Mossack Fonseca Mengurus Perusahaan yang Kena Sanksi Internasional

REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Mossack Fonseca sedang jadi buah bibir di seluruh dunia setelah dibahas dalam investigasi dugaan skandal pencucian uang yang melibatkan banyak orang penting di berbagai belahan dunia. Penyeldikan yang kemudian disebut dengan bocoran Panama Papers digelar oleh Konsorsium Jurnalis Investigasi Internasional. Pada Senin (4/4), BBC melaporkan layanan 'lain' yang dilakukan firma hukum asal Panama tersebut.Menurut dokumen penyelidikan...