REPUBLIKA.CO.ID., ANKARA -- Spanyol mulai Rabu (10/8/2022) membatasi AC hingga 27 derajat Celcius (81 derajat Fahrenheit) sebagai bagian dari kebijakan penghematan energi. Kementerian Energi mengatakan peraturan yang juga membatasi...
REPUBLIKA.CO.ID., ANKARA -- Spanyol pada Jumat (29/7/2022) mengkonfirmasi kematian pertama akibat virus cacar monyet di Eropa dan yang kedua di luar Afrika dalam wabah global yang menyebar. Kementerian Kesehatan Spanyol...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Dr Abdul Halim Uwais dalam buku Dirasatu Lisuquti Tsalatsina Daulah Islamiyah (1982) mengingatkan khalayak Muslim untuk mengambil ibrah dari peristiwa jatuhnya Andalusia. Bagaimana riwayat peradaban Islam di Semenanjung Iberia...
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Spanyol memiliki jumlah kasus cacar monyet tertinggi di seluruh dunia dengan 3.125 infeksi yang dikonfirmasi, menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO). Angka itu diikuti oleh AS dengan 2.316, Jerman...
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN – Pasangan penulis buku Hanum Salsabiela Rais dan Rangga Almahendra baru saja meluncurkan buku baru berjudul ‘Sangkakala di Langit Andalusia. Acara peluncuran buku diadakan di Grand Studio ADiTV,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Fitur wajah khas seseorang yang mungkin merupakan kerabat manusia purba tertua yang diketahui di Eropa terungkap di Spanyol. Ilmuwan menemukan tulang rahang atas kuno pada bulan Juni di...
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Francisco Seoane dan penumpang lain yang menggunakan kereta harus berhadapan dengan ketakutan di dalam kebakaran. Kereta yang mereka gunakan berhenti di pedesaan Spanyol karena kebakaran besar melahap...
REPUBLIKA.CO.ID., MADRID -- Suhu tinggi yang disebabkan gelombang panas yang terus melanda Spanyol dan Portugal menewaskan sedikitnya 322 orang.Suhu tinggi dalam tiga hari pertama gelombang panas di Spanyol, yang...
REPUBLIKA.CO.ID, MUENCHEN -- Situasi Robert Lewandowski telah mencapai titik yang tidak diinginkan oleh dirinya sendiri. Pemain internasional Polandia itu harus muncul di fasilitas latihan Bayern Muenchen untuk menjalani latihan pamusim,...
REPUBLIKA.CO.ID, - Sejak pertengahan abad ke-10 hingga awal abad ke-11, Kordoba menjadi Permata Eropa. Pusat Daulah Umayyah di Andalusia itu berperan sebagai jembatan peradaban Islam di Benua Biru. Dari sanalah,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Mempelajari sejarah bukanlah untuk menghafalkan deret nama dan tanggal. Histori berguna agar manusia tidak mengulangi kesalahan-kesalahan (yang serupa) yang pernah terjadi pada masa lalu. Prof Raghib as- Sirjani...
REPUBLIKA.CO.ID, PAMPLONA -- Ribuan orang yang bersuka ria mengenakan pakaian putih dan syal merah memenuhi jalan-jalan Pamplona Spanyol pekan ini. Dentuman petasan memulai festival lari banteng San Fermin pertama sejak...
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Real Madrid mulai melakukan persiapan jelang bergulirnya kampanye musim 2022/23. Pada Jumat (8/7) pagi waktu setempat, beberapa penggawa El Real kembali ke markas latihan mereka di Valdebebas. Para...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menurut sebuah penelitian, bagian dari Portugal dan Spanyol mengalami keadaan paling kering dalam seribu tahun. Hal ini karena sistem tekanan tinggi atmosfer yang disebabkan oleh perubahan iklim....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Google News berusia 20 tahun pada 2022, dan mendapatkan desain ulang besar-besaran yang mencerminkan perubahan prioritas dalam jurnalisme. Dilansir dari Engadget, Rabu (22/6/2022), situs yang dikerjakan ulang juga...