.

Ke Solo dari Bandung Naik KA Lodaya Tiket Termurah Rp210 Ribu, Ini Jadwal dan Tarif Lengkapnya!

Ilustrasi. Stasiun Bandung. (Foto: Humas Daop 2 Bandung)JAKARTA -- PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 2 Bandung memberikan diskon spesial tiket kereta api untuk penumpang dari dan tujuan ke Kota Bandung sebesar 10 persen.Ada lima kereta api jarak jauh yang mendapat potongan harga tiket, salah satunya KA Lodaya relasi Bandung-Solo Balapan pp.Manager Humas Daop 2 Bandung Mahendro Trang Bawono...

Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya mengecek pemanfaatan skybridge penghubung Terminal Tirtonadi- Stasiun Balapan dan pembangunan jalur dan fasilitas Kereta Bandara Solo, Ahad (1/4).

Kaca Skybridge Solo Pecah Terhantam Angin

REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Dua blok kaca skybridge atau jembatan yang menghubungkan antara Terminal Tirtonadi dan Stasiun Solo Balapan pecah terhantam angin. Pemkot belum menghitung kerugian akibat pecahnya kaca."Iya, kena angin. Dua plong yang pecah. Luasnya kami belum cek," kata Kepala Stasiun Solo Balapan Suharyanto di Solo, Jumat (11/1).Dia menjelaskan pecah kaca tersebut terjadi di jalur 7 dan 9. Pecahan...

Stasiun Solo Balapan

Selasa , 25 Dec 2018, 16:14 WIB

KAI Mulai Benahi Area Parkir Solo Balapan

Ratusan calon penumpang KA Argo Lawu jurusan Solo-Jakarta Gambir berjam-jam menunggu kereta mereka yang belum juga tiba, di stasiun Solo Balapan, Solo, Jateng Selasa (16/1).

Senin , 20 Jun 2016, 16:51 WIB

Tiket Mudik dari Stasiun Solo Balapan Habis

Penumpang menanti kereta di Stasiun Solo Balapan.

Ahad , 14 Dec 2014, 07:21 WIB

Tarif Parkir Progresif Solo Balapan Diprotes