#status-darurat-covid-di-indonesia
Ahad , 07 May 2023, 06:13 WIB
WHO: Covid-19 Bukan Lagi Darurat Kesehatan Global Tapi Tetap Ancaman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyatakan, Covid-19 bukan lagi darurat kesehatan masyarakat yang menjadi perhatian internasional (PHEIC). Pengumuman Badan PBB tersebut dibuat setelah pertemuan bersama Komite Darurat Peraturan...
Ahad , 07 May 2023, 01:21 WIB
Bagaimana Status Covid 19 di Indonesia?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA---Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengatakan pemerintah akan menyesuaikan keputusan Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) yang telah mengakhiri status darurat kesehatan global COVID-19. "Pemerintah Indonesia akan segera menindaklanjuti dan menyesuaikan keputusan WHO terkait COVID-19 tersebut," kata Muhadjir Effendy. Menurut Menko PMK, keputusan WHO tersebut merupakan kabar yang sangat baik. "Itu kabar baik. Pemerintah Indonesia sudah...
Sabtu , 06 May 2023, 13:40 WIB
Status Darurat Covid-19 Usai, Kemenkes Siapkan Pedoman Tata Kelola Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan menyiapkan pedoman tata kelola Covid-19...
Sabtu , 06 May 2023, 11:55 WIB
Kemenkes Segera Akhiri Status Kedaruratan Covid-19 di Indonesia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Mohammad Syahril...