Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bintang Puspayoga mengecam oknum perusahaan yang mensyaratkan pekerja perempuan staycation bersama atasan demi perpanjangan kontrak kerja.

Menteri PPPA Usut Isu Syarat Staycation Demi Perpanjang Kontrak Kerja

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA), Bintang Puspayoga mengecam oknum perusahaan yang mensyaratkan pekerja perempuan staycation bersama atasan demi perpanjangan kontrak kerja. Bintang menegaskan setiap pekerja perempuan berhak dilindungi dari diskriminasi dan kekerasan dalam ketenagakerjaan. Saat ini, media sosial tengah dihebohkan dengan kabar adanya oknum perusahaan yang mensyaratkan karyawati/pekerja perempuan untuk staycation bersama atasan jika ingin kontrak...

Staycation atau berlibur dengan memanfaatkan fasilitas hotel bisa jadi pilihan yang lebih aman untuk berlibur. Liburan dengan tanggung jawab harus dilakukan demi meminimalisir risiko Covid-19.

Libur Bertanggung Jawab di Masa Varian Omicron Muncul

REPUBLIKA.CO.ID, oleh Dian Fath Risalah, Rr Laeny SulistyawatiTidak semua orang berani berlibur di masa akhir tahun. Ancaman varian Omicron pasalnya menghantui tepat di momen pergantian tahun. Deputi Bidang Pemasaran Kemenparekraf, Nia Niscaya, menyampaikan salah satu alternatif cara berlibur yang relatif aman pada masa akhir tahun. Alternatif tersebut adalah staycation, atau berlibur dengan memanfaatkan fasilitas hotel. Nia menjelaskan beberapa alasan...

Agar perjalanan nyaman, pakaian menjadi penting dalam 'staycation'.

Senin , 21 Jun 2021, 11:21 WIB

7 Inspirasi Busana Saat Staycation

Kamar hotel. Staycation dapat menjadi pilihan keluarga untuk mengisi masa liburan sekolah.

Sabtu , 19 Jun 2021, 09:00 WIB

Staycation di Tengah Merebaknya Varian Delta