#stick-cone-pembatas-jalur-sepeda
Rabu , 18 Oct 2023, 22:21 WIB
Pj Heru Budi Tegaskan tak Hapus Jalur Sepeda di Jakarta
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menegaskan pihaknya tidak akan menghapus tiang kerucut (stick cone) plastik pembatas jalur sepeda, tetapi dibongkar karena adanya kerusakan. Video...
Selasa , 17 Oct 2023, 17:34 WIB
Dishub DKI Ungkap Alasan Cabut Stick Cone Pembatas Jalur Sepeda di Jakarta
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta mencabut tiang kerucut (stick cone) plastik pembatas jalur sepeda di beberapa ruas jalan di Jakarta. Stick cone dicabut untuk menjamin keselamatan pesepeda dan pengguna jalan. "Pencabutan stick cone ini untuk menjamin pesepeda dan pengguna jalan lainnya terhindar dari kecelakaan lalu lintas," kata Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta Syafrin Liputo saat dikonfirmasi di Jakarta,...