#suami-sayat-istri
Rabu , 30 Mar 2022, 05:54 WIB
Menteri PPPA Prihatin Ada Suami Sayat Wajah Istri di Konawe Utara
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) meminta sanksi tegas bagi pelaku kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) Kecamatan Wawolesea, Kabupaten Konawe Utara, Sulawesi Utara. Ia telah berkoordinasi...
Selasa , 29 Mar 2022, 23:58 WIB
Menteri PPPA Kecam Aksi Suami Sayat Istri di Konawe Utara
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bintang Puspayoga mengecam keras perbuatan pria berinisial SD yang melakukan kekerasan dalam rumah tangga di Konawe Utara, Sulawesi Tenggara. "Kita semua setuju jika aturan harus ditegakkan sebagaimana mestinya dan Kemen PPPA akan terus mengedukasi dan memastikan penanganan yang berkeadilan dalam penerapannya," kata Menteri Bintang Puspayoga dalam siaran pers yang diterima di Jakarta,...