Menteri Keuangan Sri Mulyani.

Sri Mulyani: Penerbitan Global Sukuk Capai Rp 1.728,71 T

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah mencatat total penerbitan global sukuk maupun sukuk hijau total sebesar Rp 1.728,71 triliun. Adapun data ini dihimpun dari 2008 hingga Mei 2021. Menteri Keuangan Sri Mulyani mengatakan, Indonesia merupakan salah satu negara di dunia yang turut mengembangkan sektor industri keuangan Islam. Indonesia juga menjadi negara pertama di dunia yang menerbitkan global sukuk maupun sukuk hijau. "Total penerbitan mencapai...

Penjualan sukuk (ilustrasi).

Amerika Serikat Makin Minati Sukuk Pemerintah Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Penerbitan sukuk global pemerintah sebesar 3 miliar dolar AS menarik minat berbagai kelompok investor domestik dan internasional. Pada penerbitan sukuk kali ini, investor Amerika Serikat mengalami peningkatan dari 2 persen pada tenor 5 tahun sukuk global 2016 menjadi 21 persen pada tenor yang sama pada sukuk kali ini.Lebih rinci disebutkan, berdasarkan data Kementerian Keuangan, pada tahun lalu...