Advertisement
#sumadi
Selasa , 04 Dec 2012, 07:41 WIB
Tuding Pilkades Curang, Massa Rusak Kantor Desa
REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG -- Massa pendukung salah seorang calon kepala desa merusak Kantor Desa Bengle, Kecamatan Majalaya, Kabupaten Karawang, Jawa Barat. Massa juga merusak rumah Ketua Panitia Pemilihan Kepala Desa...