Pembangunan jalan (ilustrasi). Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi mengatakan jalan alternatif Medan-Berastagi, via Kutalimbaru, selesai 2024.

Jalan Alternatif Medan-Berastagi via Kutalimbaru Selesai Tahun 2024

REPUBLIKA.CO.ID, KARO -- Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi mengatakan jalan alternatif Medan-Berastagi, via Kutalimbaru, akan selesai dan bisa digunakan pada tahun 2024. Diharapkan ini menjadi alternatif bagi masyarakat yang ingin terhindar dari kemacetan. "Jalan alternatif Medan-Berastagi sepanjang kurang lebih 55,87 km tersebut, kita harapkan sudah bisa digunakan pada tahun 2024. Sehingga masyarakat tidak lagi bermacet-macetan di sepanjang jalan utama Medan-Berastagi," ujar...

Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin rapat pengarahan kesiapan Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 bersama dengan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Sumatera Utara (Sumut), Rabu (3/11/2021).

Kapolri: Forkopimda Sumut Agar Antisipasi Lonjakan Covid-19

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memimpin rapat pengarahan kesiapan Natal 2021 dan Tahun Baru 2022 bersama dengan Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Sumatera Utara (Sumut), Rabu (3/11/2021). Pada kesempatan itu, Sigit menyampaikan pesan Presiden Indonesia Joko Widodo (Jokowi), untuk tetap tidak lengah dan abai, dalam penanganan dan pengendalian Covid-19, yang saat ini terus...