Korban kapal tenggelam (ilustrasi).

Dua Remaja Tewas Tenggelam di Sungai Cisadane Kota Tangerang

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG – Dua orang anak berusia belasan tahun dikabarkan tenggelam di Sungai Cisadane, Belakang Robinson, Kecamatan Tangerang, Kota Tangerang, Banten pada Ahad (13/3/2022) petang. Tim SAR gabungan telah melakukan pencarian dan akhirnya menemukan kedua korban dalam kondisi meninggal dunia. Kedua korban yakni berinisial AH (13 tahun) dan RF (12). Keduanya diketahui tenggelam saat sedang berenang bersama beberapa temannya di aliran...

Pemkot Tangsel berkoordinasi dengan sejumlah lembaga demi mengatasi banjir. Ilustrasi.

Pemkot Tangsel Lakukan Koordinasi Atasi Banjir

REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG SELATAN — Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Pemkot Tangsel) akan melakukan koordinasi dengan sejumlah lembaga termasuk Balai Besar Wilayah Sungai Ciliwung Cisadane (BBWSCC). Hal tersebut dilakukan sebagai upaya mengatasi banjir di wilayah Tangerang Selatan (Tangsel).“Salah satu upaya mengantisipasi banjir di wilayah Tangerang Selatan dengan mengeruk kali Cisadane,” kata Wakil Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie, Selasa (4/2).Menurutnya, kawasan Perumahan...

Aparat Pemerintah Kabupaten Tangerang, Banten, melakukan pengerukan timbunan sampah di bantaran Sungai Cisadane di Kecamatan Teluknaga.  Foto: Petugas melakukan pengerukan lumpur di aliran Sungai Cisadane di Sangego, Kota Tangerang, Kamis (31/10/2019).

Rabu , 18 Dec 2019, 11:31 WIB

Tangerang Keruk Timbunan Sampah Sungai Cisadane

Penarik eretan membawa pelanggannya menyebrangi sungai Cisadane di Neglasari, Tangerang, Banten, Selasa (5/9).

Senin , 12 Aug 2019, 16:13 WIB

Water Way Dimasukkan ke RPJMD Kota Tangerang

Warga beraktivitas di sungai Cisadane yang mulai mengering di kawasan Pintu Air 10, Tangerang, Banten, Kamis (23/8).

Selasa , 29 Jan 2019, 17:40 WIB

Sampah Mulai Banyak di Sungai Cisadane