#syarat-verifikasi
Rabu , 08 May 2013, 14:10 WIB
Mayoritas Bacaleg Bengkulu Tak Penuhi Syarat Verifikasi
REPUBLIKA.CO.ID,BENGKULU--Sebanyak 479 dari 532 bakal calon anggota legislatif atau caleg untuk DPRD Provinsi Bengkulu tidak memenuhi persyaratan administrasi, kata komisioner KPU Bengkulu Okti Fitriani."Kami sudah menuntaskan pemeriksaan dan hasilnya...
Senin , 10 Sep 2012, 21:21 WIB
Coret Partai Parlemen tak Penuhi Syarat? KPU Berani
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menyatakan 12 partai tidak lolos proses tahapan pendaftaran untuk menjadi peserta pemilu 2014. Mereka tidak lolos karena tidak dapat memenuhi 17 berkas sebagai persyaratan yang diamanatkan di dalam Keputusan KPU. Seluruh partai politik yang tak lolos itu merupakan partai non-parlemen. Sementara partai parlemen sejauh ini masih bisa masuk ke tahapan selanjutnya. Komisioner KPU,...