Advertisement
#syekh-sabah-meninggal
Rabu , 30 Sep 2020, 20:49 WIB
Jenazah Emir Kuwait, Syekh Sabah Dimakamkan
REPUBLIKA.CO.ID, KUWAIT -- Emir Kuwait, Syekh Sabah Ahmad Al-Sabah (91 tahun) meninggal dunia di rumah sakit pada Selasa (29/9). Jenazahnya dimakamkan pada Rabu di Pemakaman Sulaibikhat, pemakaman terbesar dan...
Rabu , 30 Sep 2020, 17:29 WIB
Syekh Nawaf Janji akan Jaga Stabilitas dan Keamanan Kuwait
REPUBLIKA.CO.ID, KUWAIT CITY -- Syekh Nawaf al-Ahmad al-Sabah resmi menjadi emir Kuwait yang baru. Dia telah mengambil sumpah konstitusional di hadapan Majelis Nasional Kuwait pada Rabu (30/9)."Saya bersumpah kepada Allah SWT untuk menghormati konstitusi serta hukum negara, dan untuk membela kebebasan, kepentingan, dan dana rakyat, dan menjaga kemerdekaan bangsa serta integritas wilayah," kata Syekh Nawaf, dikutip laman Al Arabiya.Syekh...