#tabrakan-truk-pertamina
Rabu , 19 Oct 2022, 06:27 WIB
Kecelakaan Maut Cibubur, KNKT Rekomendasikan Ini ke BPTJ
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) memberikan sejumlah rekomendasi kepda Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) usai investigasi kecelakaan maut yang melibatkan truk trailer tangki Pertamina pada 18 Juli...
Selasa , 18 Oct 2022, 12:51 WIB
KNKT Ungkap Penyebab Kecelakaan Maut Truk Pertamina di Cibubur
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) mengungkap penyebab kecelakaan truk trailer tangki Pertamina pada 18 Juli 2022 di Jalan Transyogi Cibubur. Plt Kepala Sub Komite Investigasi Lalu Lintas Angkutan Jalan KNKT, Ahmad Wildan mengatakan, ada kegagalan pengereman yang dialami kendaraan tersebut. "Berdasarkan hasil investigasi dan analisis dapat disimpulkan bahwa penyebab terjadinya kecelakaan tabrakan beruntun ini adalah truk...