Advertisement
#taman-bunga-bandung
Senin , 05 Jan 2015, 11:11 WIB
Minim Lahan Parkir, Taman Bunga Cihideung Sepi Pengunjung
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kawasan wisata bunga dan penjualan tanaman di Cihideung, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, minim lahan parkir. Kondisi itu membuat para wisatawan yang datang kesulitan...