Advertisement
#tantangan-karier
Senin , 31 Jul 2017, 05:59 WIB
'Pengalaman Kunci Sukses di Dunia Kerja'
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pengusaha muda, dr Tirta Mandira Hudhi menegaskan bahwa pengalaman kerja sebelum lulus dari perguruan tinggi menjadi kunci kesuksesan seseorang dalam masyarakat. Karena itu, mahasiswa diharapkan mencari pengalaman...