Advertisement
#tarawih-di-surabaya
Selasa , 05 May 2020, 15:59 WIB
Tarawih Berjamaah Masih Dilakukan di 290 Masjid di Surabaya
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Tarawih berjamaah masih dilaksanakan di 290 dari 2.504 masjid dan musholla di Kota Surabaya, Jawa Timur, selama penerapan pembatasan sosial berskala besar (PSBB) untuk mengendalikan penularan virus...