Advertisement
#tcic
Rabu , 24 Mar 2021, 16:22 WIB
Sektor Ekonomi Kreatif di Tasikmalaya Mulai Dikembangkan
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Pemerintah Kota (Pemkot) Tasikmalaya mulai mengembangkan sektor ekonomi kreatif (ekraf). Salah satunya dengan mengukuhkan pengurus Tasik Creative and Innovation Committee (TCIC) sebagai wadah para pelaku ekraf...