Teleskop luar angkasa tercanggih, James Webb akan mulai beroperasi akhir 2021.

Teleskop Luar Angkasa James Webb akan Diluncurkan pada 24 Desember 

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Teleskop Luar Angkasa James Webb diperkirakan akan diluncurkan dalam sepekan, pada 24 Desember pukul 07.20 EST ( pukul 12.20 GMT atau pukul 09.20 waktu setempat di Guyana Prancis). Teleskop telah dikemas di dalam kerucut hidung roket Ariane 5-nya untuk perjalanan.  “Kemarin larut, tim di lokasi peluncuran berhasil menyelesaikan enkapsulasi observatorium di dalam roket Ariane 5 yang akan meluncurkannya...