Advertisement
#tentara-muslim-perang-dunia-jerman
Jumat , 07 Jul 2023, 19:07 WIB
Intel Jerman Tempuh Ragam Cara Bujuk Muslim Ottoman Jihad di Perang Dunia, Apa Hasilnya?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Menjelang terjadinya Perang Dunia I, ada seorang warga Jerman yang jago bahasa Arab. Max Adrian Simon von Oppenheim, namanya. Oppenheim adalah seorang diplomat, orientalis, dan arkeolog Jerman. Dia...