Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Tito Karnavian

BNPT Harap Santoso Akhiri Gerilya Demi Warga

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Tito Karnavian berharap Santoso dan kelompoknya mengakhiri gerilya demi kenyamanan dan keamanan warga di sekitar wilayah operasi. "Kita berharap mudah-mudahan mereka juga mau turun (gunung), bukan menyerahkan diri, tapi turun lah. Demi kenyamanan warga," ujar Tito saat ditemui dalam acara penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan (LHP BPK) di Jakarta,...

Kader-kader Muhammadiyah (ilustrasi)

Muhammadiyah Diminta Angkat Kasus Siyono Sampai Tuntas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pegiat HAM, Todung Mulya Lubis mengatakan, kematian Siyono menjadi momentum untuk mempertanyakan bagaimana kinerja Densus 88. Karena itu, kinerja Densus 88 harus diaudit."Saya salut kepada Muhammadiyah yang berani mempertanyakan cara operasi Densus 88. Kasus Siyono ini harus ditindaklanjuti jangan berhenti tanpa penyelesaian," katanya, Jumat (29/4).Komnas HAM, ujar Todung, seharusnya bisa berbuat lebih. Namun, ia tetap mengapresiasi...