Polisi memeriksa bangunan yang dibakar dalam serangan yang diduga dilakukan oleh kelompok teroris Mujahidin Indonesia Timur (MIT) pimpinan Ali Kalora di Dusun Lewonu, Desa Lemban Tongoa, Kecamatan Palolo, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah, Sabtu (28/11/2020). Serangan yang diduga dilakukan kelompok teroris MIT pimpinan Ali Kalora yang terjadi pada Jumat (27/11/2020) tersebut menewaskan empat orang warga, beberapa rumah warga dibakar dan mengakibatkan warga mengungsi ke tempat yang aman. Hingga kini aparat TNI dan Polri yang tergabung dalam Satgas Tinombala bersama Kepolisian setempat masih berupaya mengejar para pelaku.

Mahfud: Tim Tinombala Kejar Pelaku Pembantaian di Sigi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Kemanan Mahfud MD mengatakan pemerintah masih mengejar pelaku pembantaian melaui tim atau Satgas Operasi Tinombala. Operasi Tinombala merupakan operasi antiterorisme yang melibatkan Polri dan TNI di Kabupaten Poso yang berlangsung sejak 2016.  "Pemerintah juga sudah melakukan langkah-langkah untuk melakukan pengejaran, tadi tim Tinombala sudah menyampaikan tahap tahap yang dilakukan untuk mengejar pelaku...

Isteri Santoso, Jumiatun alias Umi Delima (tengah) diamankan anggota Satgas Operasi Tinombala setelah menyerahkan diri di Poso, Sulawesi Tengah, Sabtu (23/7).

Pengamat: Kapolri Kumandangkan Pendekatan Persuasif di Poso

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pengamat Teroris Harits Abu Ulya mengatakan agar Kepala Kepolisian RI Jenderal Tito Karnavian untuk terus mengumandangkan pendekatan persuasif kepada 11 orang terduga teroris kelompok Santoso yang tersisa. Bahkan menurut Harits dalam memberikan imbauan tersebut, bisa saja Tito sebagai kapolda mendatangi langsung pegunungan Poso tersebut. "Ini untuk menujukkan keseriusan dia betul-betul ingin mengedepankan cara-cara yang soft daripada...