Advertisement
#tersangka-pembunuh-brigadir-j
Selasa , 06 Sep 2022, 17:01 WIB
Hasil Tes Kebohongan Tersangka Pembunuh Brigadir J, Bareskrim: Jujur
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyidik Bareskrim Mabes Polri sudah mendapatkan hasil uji kebohongan tiga tersangka pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yoshua Hutabarat (J). Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtipidum) Bareskrim Polri, Brigadir...