Menteri Perdagangan tahun 2015-2016 Thomas Lembong dibawa menuju mobil tahanan di Kejaksaan Agung, Jakarta, Selasa (29/10/2024).

Kronologi Tom Lembong Mengeluarkan Izin Impor Gula yang Kini Menjeratnya Jadi Tersangka

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Kejaksaan Agung (Kejagung) membeberkan perkara dugaan tindak pidana korupsi kegiatan importasi gula periode 2015–2023 di Kementerian Perdagangan (Kemendag). Kasus tersebut menjerat mantan mendag Thomas Trikasih Lembong (TTL) atau Tom Lembong. Direktur Penyidikan Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejagung Abdul Qohar menjelaskan bahwa keterlibatan Tom Lembong dimulai ketika pada tanggal 12 Mei 2015. Saat itu...

Thomas Trikasih Lembong dicopot dari posisi Komisaris Utama PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk.

Thomas Lembong, Orang Dekat Anies Dicopot dari Komut Ancol

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta merombak jajaran komisaris PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk (PJAA), yang merupakan salah satu badan usaha milik daerah (BUMD) DKI. Pemprov DKI di bawah kepemimpinan Penjabat Gubernur Heru Budi Hartono mencopot Komisaris Utara PT PJAA Thomas Trikasih Lembong. Posisinya diserahkan kepada eks Menteri ATR/Kepala BPN Sofyan A Djalil.Lembong merupakan mantan Menteri Perdagangan...