Advertisement
#tiga-laka-laut
Selasa , 03 May 2022, 16:34 WIB
Tiga Wisatawan Tenggelam di Pantai Sukabumi Diselamatkan
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Sebanyak tiga orang wisatawan asal Bandung, Bogor, dan Cianjur sempat tenggelam di Pantai Selatan Kabupaten Sukabumi, Selasa (3/5/2022). Beruntung ketiga korban tersebut dapat diselamatkan oleh petugas penjaga...