#tim-olimpiade-matematika-indonesia
Jumat , 23 Jun 2023, 10:18 WIB
Tim Olimpiade Matematika Indonesia Siapkan Strategi Berjuang di IMWiC Malaysia 2023
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Dalam rangka mempersiapkan tim untuk menghadapi tantangan di ajang International Mathematics Wizard Challenge (IMWiC) Malaysia 2023, tim Olimpiade Matematika Indonesia yang diwakili Ilham Mathematics Training Center...
Ahad , 29 Jul 2018, 07:20 WIB
Indonesia Raih Emas di Kompetisi Matematika Internasional
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Bimo Adityarahman Wiraputra dari Institut Teknologi Bandung (ITB) berhasil meraih medali emas pada kompetisi 25th International Mathematics Competition (IMC) di Bulgaria. Kompetisi yang digelar di American University in Bulgaria (AUBG) di Blagoevgrad, pada 22-28 Juli 2018 tersebut diikuti sekitar 351 peserta dari 50 negara.Selain mendapat satu emas, menurut Sekretaris Pertama Pensosbud KBRI Sofia, Nurul Sofia, kepada...