Pesawat jenis Hawk (Ilustrasi). Pesawat tempur TNI Angkatan Udara (AU) dengan jenis Bae Hawk 109 dengan nomor registrasi TT-0209 mengalami kecelakaan di Pekanbaru, Riau.

Pesawat Tempur Kecelakaan, Pilot Lontarkan Diri dan Selamat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pesawat tempur TNI Angkatan Udara (AU) dengan jenis Bae Hawk 109 dengan nomor registrasi TT-0209 mengalami kecelakaan di Pekanbaru, Riau. Sang pilot dikabarkan melontarkan diri dari pesawat dan berhasil selamat. "Terjadi kecelakaan pesawat tempur jenis Bae Hawk 109 dengan nomor registrasi TT-0209 dengan pilot Lettu Pnb Apriyanto Ismail dari Skadron Udara 12 Lanud Roesmin Nurjadin, Pekanbaru," ujar Kepala Dinas...

Prajurit TNI AU mengamankan pesawat asing yang masuk ke wilayah Indonesia tanpa ijin pada Latihan Pertahanan Udara Rutin Tahunan di Lanud Soewondo eks Bandara Polonia, Medan, Sumatera Utara, Kamis (20/2/2020).

In Picture: Latihan Pertahanan Udara di Lanud Eks Bandara Polonia

REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Prajurit TNI AU mengamankan pesawat asing yang masuk ke wilayah Indonesia tanpa ijin pada Latihan Pertahanan Udara Rutin Tahunan di Lanud Soewondo eks Bandara Polonia, Medan, Sumatera Utara, Kamis (20/2/2020). Kegiatan tersebut digelar untuk melatih kesiapsiagaan Prajurit TNI AU guna mempertahankan wilayah udara NKRI. ...

KASAU Marsekal TNI Yuyu Sutisna

Kamis , 30 Jan 2020, 10:49 WIB

TNI AU Kejar Target Kekuatan Pokok Minimum

TNI AU Terbangkan Empat Pesawat F-16 ke Natuna. Foto: Pesawat F-16 TNI AU

Selasa , 07 Jan 2020, 13:59 WIB

TNI AU Terbangkan Empat Pesawat F-16 ke Natuna

 Atlet terjun payung TNI AU  meraih prestasi di Perak International Skydiving Championship 2019 di Ipoh, Perak, Malaysia.

Selasa , 24 Dec 2019, 11:31 WIB

Penerjun Payung TNI AU Berprestasi di Malaysia

Para pengungsi akibat kerusuhan Wamena turun dari Pesawat Hercules C-130 TNI AU saat transit di Lanud Iswahjudi Magetan, Jawa Timur, Kamis (3/10/2019).

Kamis , 03 Oct 2019, 23:55 WIB

50 Pengungsi dari Wamena Tiba di Magetan

Pengungsi asal Wamena, Papua yang diangkut menggunakan pesawat Hercules tiba di Lanud Pattimura, Ambon, Maluku, Rabu (2/10/2019).

Kamis , 03 Oct 2019, 17:25 WIB

Pengungsi Wamena Sudah Tinggalkan Lanud Timika

Mobil Esemka selesai perakitan di pabrik perakitan Esemka, Boyolali, Jawa Tengah.

Selasa , 24 Sep 2019, 15:24 WIB

TNI AU Beli 35 Unit Mobil Esemka