Lima dari 12 terdakwa anggota Kopassus Grup II Kandang Menjangan Kartasura yang terlibat kasus penyerangan tahanan Lapas 2B Cebongan menjalani sidang militer lanjutan di Pengadilan Militer II-11 Yogyakarta, Bantul, Yogyakarta, Senin (24/6).

Kelompok Tukang Becak Datangi Sidang Kasus Lapas Cebongan

REPUBLIKA.CO.ID, BANTUL--Puluhan tukang becak ikut mendatangi persidangan kasus penyerangan Lapas Klas IIB Sleman menggunakan becak. Mereka menuding Komnas HAM melakukan intervensi dalam persidangan ini. Koordinator Tukang Becak, Jiyono, mengatakan kedatangan mereka sebagai bentuk dukungan kepada 12 tersangka penyerangan lapas. Menurutnya, Komnas HAM telah mengintervensi persidangan dengan mengusulkan menggunakan teleconference dalam menghadirkan saksi-saksi."Kopassus yang memberantas preman itu pahlawan. Jangan sampai...

Sejumlah petugas melakukan olah TKP setelah terjadi penyerbuan di Lapas 2B Cebongan, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (23/3).

Kamis , 04 Apr 2013, 21:20 WIB

Anggota DPR: Laporan Tim TNI Tak Mengejutkan

Sejumlah Polisi bersenjata lengkap bersiaga setelah terjadi penyerbuan di Lapas 2B Cebongan, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (23/3).

Kamis , 04 Apr 2013, 20:58 WIB

Kompolnas Apresiasi Pimpinan TNI AD

Jumpa pers hasil Penyelidikan Tim Investigasi TNI AD  terkait kasus penyerangan LP Cebongan di Jakarta,Kamis (4/4).  (Republika/Yasin Habibi)

Kamis , 04 Apr 2013, 19:24 WIB

Komisi I Apresiasi Kejujuran TNI AD

Sejumlah petugas melakukan olah TKP setelah terjadi penyerbuan di Lapas 2B Cebongan, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (23/3).

Kamis , 04 Apr 2013, 19:12 WIB

Penyerang Lapas Anak Buah Serka Heru yang Tewas

 Sejumlah personel Brimob dan TNI bersenjata lengkap bersiaga setelah terjadi penyerbuan di Lapas 2B Cebongan, Sleman, Yogyakarta, Sabtu (23/3).

Rabu , 03 Apr 2013, 19:58 WIB

Kemenkumham Tak Akan Ubah Prosedur di Lapas

Prajurit TNI

Sabtu , 09 Mar 2013, 14:19 WIB

Ada 30 Prajurit TNI Sedang Diperiksa Intensif