Astra Tol Cipali melakukan penambahan lajur ketiga di KM 87 – KM 110.

Tol Cipali Percepat Pertumbuhan Ekonomi, Jarak Cikopo ke Cirebon Dipangkas Hingga 40 Km

REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON--Pengelola Jalan Tol Cikopo-Palimanan (Astra Tol Cipali) menilai keberadaan ruas tol yang menghubungkan wilayah Cikopo di Kabupaten Purwakarta hingga Palimanan di Kabupaten Cirebon, telah menjadi bagian penting dalam pengembangan infrastruktur strategis Jawa Barat (Jabar). “Dengan panjang 116,75 km, tol ini meningkatkan konektivitas serta mempercepat pertumbuhan ekonomi di wilayah yang dilaluinya,” ujar Direktur Operasional Astra Tol Cipali Rinaldi dalam keterangannya di...

Sejumlah pemudik menikmati makan sahur di bahu jalan tol di kawasan Gerbang Tol Cikampek Utama, Jawa Barat, Sabtu (6/4/2024) dini hari. Sejumlah pemudik memilih mudik di malam hari sehingga mereka harus sahur di tengah perjalanan.

In Picture: Pemudik Menikmati Sahur Di Kawasan Gerbang Tol Cikampek Utama

REPUBLIKA.CO.ID,  CIKAMPEKS. --  Sejumlah pemudik menikmati makan sahur di bahu jalan tol di kawasan Gerbang Tol Cikampek Utama, Jawa Barat, Sabtu (6/4/2024) dini hari. Sejumlah pemudik memilih mudik di malam hari sehingga mereka harus sahur di tengah...