Seorang karyawan meletakkan handuk di ruang kamar Hotel Kedaton 8 Xpress di Rest Area KM 19, Tambun, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Selasa (26/4/2022). Keberadaan penginapan di rest area pada ruas jalan tol Trans Jawa tersebut dikondisikan untuk memenuhi kebutuhan istirahat pengendara dengan tipe A sesuai pasal 39 ayat 1 Peraturan Menteri PUPR Nomor 28 Tahun 2021 tentang Tempat Istirahat yang disewakan paling lama 12 jam dan Pelayanan pada Jalan Tol.

In Picture: Kamar Hotel di Rest Area KM 19 Tambun, Bekasi

REPUBLIKA.CO.ID, CIKAMPEK -- Seorang karyawan membantu tamu untuk melakukan pemesanan kamar di Hotel Kedaton 8 Xpress di Rest Area KM 19, Tambun, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Selasa (26/4/2022). Keberadaan penginapan di rest area pada ruas jalan tol Trans Jawa tersebut dikondisikan untuk memenuhi kebutuhan istirahat pengendara dengan tipe A sesuai pasal 39 ayat 1 Peraturan Menteri PUPR Nomor 28 Tahun 2021...

Kendaraan memadati tol Jakarta-Cikampek di kawasan Karawang, Jawa Barat, Kamis (24/12). Jasa Marga bersama   pihak Kepolisian melakukan rekayasa lalu lintas contraflow di Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) arah Cikampek mulai dari KM 57 hingga KM 61 guna mengurai kepadatan kendaraan saat libur Natal dan Tahun Baru. Republika/Thoudy Badai

Jasamarga akan Tutup Sementara Rest Area KM 52B Tol Japek

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Jasa Marga (Persero) Tbk melalui Jasamarga Transjawa Tollroad Regional Division (JTT) akan melakukan penutupan sementara Tempat Istirahat dan Pelayanan (TIP) atau Rest Area KM 52B arah Jakarta. Hal itu untuk mengantisipasi lonjakan arus lalu lintas menjelang libur panjang Hari Raya Natal 2020 dan Tahun Baru 2021 di Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek). "Adapun jadwal penutupan TIP tersebut...