Advertisement
#tol-sukabumi-padalarang
Selasa , 14 Jan 2025, 17:55 WIB
Tol Sukabumi-Padalarang Bakal Dibangun, Ini Progresnya
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG BARAT -- Rencana pembangunan Jalan Tol Sukabumi-Ciranjang-Padalarang kembali mengemuka. Pemkab Bandung Barat mengaku sudah dilibatkan dalam pembahasan pembangunan Tol Bogor-Sukabumi (Bocimi) itu. Tol Bocimi rencananya akan diperpanjang dan menyambungkan...