Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menghadiri apel hari santri di Tugu Pahlawan, Surabaya, Ahad (22/10/2023).

Menteri BUMN Pertama Ungkap Keberhasilan Erick Thohir Perbaiki BUMN

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) pertama, Tanri Abeng, mengatakan, Erick Thohir telah membawa perubahan besar dalam membenahi BUMN. Tanri menyampaikan, Erick merupakan figur pemimpin yang berani melakukan melakukan transformasi."Kalau kita ikuti kinerjanya, Pak Erick itu baru masuk menjelang akhir 2019 dan sudah memulai restrukturisasi," ujar Tanri di Jakarta, Selasa (24/10/2023).Berkat tangan dinginnya, Tanri menyebut Erick...

Tampak peluncuran logo baru kota Wisata Cibubur, kamis (30/6/2022)

Ganti Logo, Pengembang Kawasan Ini Lakukan Transformasi Bisnisnya

REPUBLIKA.CO.ID, CIBUBUR--Logo bagi sebuah lembaga maupun produk merupakan simbol yang memiliki banyak makna. Selain membedakan dengan produk kompetitor, logo juga mampu meningkatkan nilai jual produk hingga kebanggaan bagi konsumennya. Karena itu tidak sedikit dari perusahaan sangat memperhatikan peran logo, termasuk melakukan peremajaan sesuai kebutuhan yang terus berkembang. Hal serupa juga terjadi pada kawasan hunian modern Kota Wisata Cibubur yang melakukan...